Jurusan Matematika mendapatkan tambahan doktor baru dibidang pendidikan matematika. Bapak
Dr. Abdul Qohar baru saja menyelesaikan studinya di Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung dalam bidang pendidikan matematika.
Kami keluarga besar Jurusan Matematika mengucapkan selamat atas keberhasilan perolehan gelar doktor tersebut. Semoga dengan tambahan ini, jurusan makin baik kinerjanya.
Selamat...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar